Senin, 14 Desember 2015

Bahayanya Makan Bakso Terlalu Sering




Hasil gambar untuk bakso lezatBakso adalah makanan khas Indonesia yang sudah mendunia. Selain rasanya yang enak dan juga kuah beningnya yang sedap tak salah jika makanan ini menjadi favorit masyarakat Indonesia. Makanan ini mudah didapat diamana saja, hampir seluruh tempat yang ada di Indonesia ada yang jualan bakso. 

Bakso menyebabkan kolestrol  meningkat karena terkadang ada penjual yang nakal yang menambahkan MSG yang berlebihan, menggunakan daging babi, menggunakan pengawet borak, menggunakann saos yang tidak jelas bahan bakunya, bahkan ada yang menggunakan formalin. Ngeri bukan...

Bakso yang menggunakan formalin memang pernah diekpose abis-abisan tetapi tetap saja masih ada para penjual nakal yang suka menggunakan bahan tersebut. Ciri-ciri bakso yag tidak menggunakan formalin seperti: tidak kenyal dan bertekstur kasar, karena saking kenyalnya jika bakso tersebut menggunakan formalin dilempar kelantai akan memantul. 

Berikut reaksi ketika anda memakan bakso berformalin atau berbahan bahay alainya:

a.       Reaksi jangka panjang seperti rusaknya organ-organ ital seperti jantung, pau-paru, hati, limpa, memicu kanker dan syaraf lainya.
b.      Reaksi instan seperti mual, tekanan darah menurun, diare, sakit kepala, kejang, perut terasa terbakar hingga koma.

Reaksi instan mungkin tidak akan terjadi karena formalin yang dikonsumsi dalam porsi yang sedikit. Tapi jika dikonsumsi secara terus-menerus resikonya sangat besar.masa depan anda jauh lebi berharga dan tidak pantas menjadi bahan pertaruhan demi semangkok bakso berformalin yang lezat.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar